Komedi seks
Tampilan
Komedi seks atau komedi seksual adalah sebuah genre dimana komedi dimotivasi oleh situasi seksual dan hubungan seks. Meskipun "komedi seks" biasanya merupakan deskripsi bentuk-bentuk drama seperti teater dan film, karya-karya sastra seperti karya-karya Ovid[1] dan Chaucer[2] dapat dianggap sebagai komedi seks.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Elaine Fantham, "Sexual Comedy in Ovid's Fasti: Sources and Motivation," in Harvard Studies in Classical Philology 87 (1983) 185–216.
- ^ Robert R. Edwards, "Narrative," in A Companion to Chaucer (Blackwell, 2000, 2002), p. n. 314.
Bacaan tambahan
[sunting | sunting sumber]- McDonald, Tamar Jeffers. 2007. Romantic Comedy: Boy Meets Girl Meets Genre. Wallflower Press
- McDonald, Tamar Jeffers, ed. 2010. Virgin Territory: Representing Sexual Inexperience in Film. Wayne State University Press.
- Sheridan, Simon. 2011. Keeping the British End Up: Four Decades of Saucy Cinema. Titan Books. 4th edition.